OUT BOND KELAS VII - VIII
SMP TRISILA
2015 - 2016
Jelang Libur semester genap,kleas VII dan VIII SMP Trisila mengadakan out bond di kaki Gunung Penanggungan Pasuruan. Sejumlah kurang lebih 80 siswa siswi mengikuti kegiatan out bond dengan ceria. Permainan dalam out bond antara lain game fun, kekompakan tim, flying fox, dan berenang. Acara dimulai pukul 09.00 dan diakhiri pukul 14.00. Suasana pegunungan mampu me-refresh fisik dan mental siswa siswi untuk lebih fresh setelah satun tahun bergelut dengan pelajaran di sekolah. kegiatan out bond akan menjadi agenda rutin menjelang libur semester.
Datang di Lokasi Out Bond
Berpose Bersama sebelum Out Bond
Game Lingkaran Besar
Tampak dari Atas, Game Lingkaran Besar
Game Konsentrasi, tampak anak-anak sendang mengangkat tangan